Wakil Gubernur Sulawesi Tengah, Reny A Lamadjido, tiba di Bandara Mutiara Sis Al-Jufri Palu pada Minggu pagi (23/2/2025).